Tata Cara Penggunaan Aplikasi Pengawasan Bidang

Daftar

Melakukan Pendaftaran, dengan menekan tombol Daftar. Jika sudah mendaftar tekan tombol Masuk.

Masuk

Masuk, dengan mengisi username dan password yang telah Anda buat sebelumnya. Jika belum mendaftar tekan tombol Daftar.

Pengawasan

Pada bagian sidebar tekan menu tambah temuan untuk membuat laporan temuan pengawasan.

Tanggapan

Pada bagian sidebar tekan menu pengaduan untuk melihat seluruh temuan bidang yang telah Anda buat. Untuk melihat tanggapan petugas, tekan tombol .

TENTANG

Aplikasi Pengawasan Bidang adalah Aplikasi Pengawasan di bidang Kepaniteraan dan Kesekretariatan yang dapat segera ditindaklanjuti. dengan adanya aplikasi ini dapat termonitoring pelaksanaan progres tindaklanjut temuan tersebut. sehingga Pimpinan dapat memantau, mengevaluasi setiap temuan tersebut.

Daftar Laporan Pengawasan

Berikut adalah daftar temuan-temuan berdasarkan terbaru:

No. Pengawasan Tanggal Laporan Isi Temuan Lokasi Foto/Eviden Status Tangapan Aksi
1 Dewa 2024-09-06 16:24:05 belum diperbarui dan diunggah pada website resmi Pengadilan Negeri Majalengka, diantaranya: 1. Ringkasan Daftar Aset dan Inventaris; 2. Prosedur Pengajuan Perkara. Perencanaan, It & Pelaporan Screenshot_2024-09-06_162355.png

-

Detail
2 Dewa 2024-09-06 16:22:17 1. Papan nama hakim pada ruang hakim belum diperbarui; 2. Papan daftar nama mediator hakim belum diperbarui. Umum & Keuangan WhatsApp_Image_2024-09-06_at_16_21_52.jpeg

-

Detail
3 bernardo 2024-09-06 15:45:10 Monitor pada ruang PTSP belum ada infromasi mengenai pengaduan Panitera Muda Hukum default.png

-

Detail
4 bernardo 2024-09-06 15:43:05 Data Struktur Organisasi Pengadilan Negeri Majalengka dan Daftar Urut Senioritas Hakim Pengadilan Negeri Majalengka belum diperbarui pada monitor yang ada pada ruang Kepegawaian dan Ortala Kepegawaian & Ortala default.png

-

Detail
5 anjay1337 2024-08-24 11:56:43 assad Panitera Muda Perdata default.png

-

Detail
6 anjay1337 2024-08-24 11:54:01 asdasd Kepegawaian & Ortala default.png

-

Detail
7 anjay1337 2024-08-24 11:52:35 asdasd Panitera Muda Perdata default.png

-

Detail
8 anjay1337 2024-08-24 11:52:01 asd Panitera Muda Perdata photo-1554050857-c84a8abdb5e2.jpg

-

Detail
9 ilham 2024-08-20 09:02:30 Banyaknya Putusan Pidana yang belum TTE di Ecour dan E Berpadu Panitera Muda Pidana Screenshot_2024-08-20_090144.png

-

Detail
10 ilham 2024-08-20 09:00:00 Tidak Adanya Printer bagai staf yang bertugas di arsip Panitera Muda Hukum default.png

-

Detail
11 Dewa 2024-08-19 16:26:53 1. Terdapat SK Rumah Dinas ditanda tangani KPB yang belum diperbarui (2 SK); 2. Terdapat SK Perangkat IT ditanda tangani KPB yang belum diperbarui. Umum & Keuangan default.png

-

Detail
12 Dewa 2024-08-19 16:26:46 1. Terdapat SK Rumah Dinas ditanda tangani KPB yang belum diperbarui (2 SK); 2. Terdapat SK Perangkat IT ditanda tangani KPB yang belum diperbarui. Umum & Keuangan default.png

-

Detail
13 Dewa 2024-08-19 16:23:44 1. Laporan Realisasi Anggaran (LRA) bulan Juni tahun 2024 belum diunggah pada Website; 2. Laporan Realisasi Anggaran (LRA) bulan Juli tahun 2024 belum diunggah pada Website; 3. Laporan Keuangan (Catatan atas Laporan Keuangan/CALK Semester I Tahun 2024) belum diunggah pada Website; Perencanaan, It & Pelaporan LRA.png

-

Detail
14 bernardo 2024-08-19 16:09:38 Petugas meja informasi dan pengaduan tidak selalu berada di tempat pada saat jam kerja karena merangkap di bagian Umum dan Keuangan Panitera Muda Hukum default.png

-

Detail
15 bernardo 2024-08-19 15:49:22 1. Daftar Bezetting masih Triwulan I 2. Peta jabatan belum diperbarui 3. Statistik pegawai masih per bulan Mei 2024 4. Daftar Urut Kepangkatan PNS belum diperbarui Kepegawaian & Ortala default.png

-

Detail
16 yustika 2024-02-02 08:53:58 Register gugatan untuk bulan Januari belum di tutup Panitera Muda Perdata default.png

1 (satu) hari

Detail
17 yustika 2024-02-02 08:53:09 Terdapat debu di kaca jendela ruangan perdata Panitera Muda Perdata default.png

1 (satu) hari

Detail
18 yustika 2024-02-01 13:47:43 Penyusunan Laporan Perkara Pidana Perdata Bulan Januari 2024 Panitera Muda Hukum default.png

Untuk Berkoordinasi dengan Admin IT dan IT DirjenBadilum MA RI

Detail
19 yustika 2024-02-01 13:45:31 Pelaporan Akurasi Data SIPP Semester II Tahun 2023 Sedang dalam Penyusunan Panitera Muda Hukum default.png

Koordinasi Dengan Kasubag IT Untuk dilaporkan

Detail
20 yustika 2024-02-01 13:44:34 Penyusunan Laporan IPK dan IPK Triwulan IV Tahun 2023 Belum tertanda tangan. Panitera Muda Hukum default.png

Sudah dikerjakan dan ditandatangani 15 Januari 2024

Detail
21 duano 2024-02-01 11:13:16 ada 2 orang pegawai yang belum mengerjakan atau membuat LHKPN 2023 Kepegawaian & Ortala default.png

Selesai

Detail
22 ridho 2024-02-01 11:12:22 Masih ada arsip-arsip yang belum dirapihkan dan disimpan ke gudang Umum & Keuangan default.png

Sudah dilakukan merapihkan arsip digudang

Detail
23 duano 2024-02-01 11:09:05 Belum di buat SK Job Des Kepaniteraan Hukum yang baru. Kepegawaian & Ortala default.png

Selesai

Detail
24 duano 2024-02-01 11:05:42 Belum di catat pegawai baru atas nama Rizky Mubarak Nazario Kepegawaian & Ortala default.png

Selesai

Detail
25 ridho 2024-02-01 11:04:01 Saluran pembuangan toilet pegawai laki-laki tidak lancar Umum & Keuangan default.png

Saluran pembuangan toilet sudah diperbaiki

Detail
26 ridho 2024-02-01 11:02:40 DBR belum di update Umum & Keuangan default.png

Baru sampai tahap penempelan labelisasi pada barang

Detail
27 duano 2024-02-01 11:02:37 Masih pakai struktur organisasi yang lama. pegawai yang pindah belum di ganti dan struktur organisasi dipindahkan ke monitor LED. Kepegawaian & Ortala default.png

Selesai

Detail
28 duano 2024-02-01 11:00:36 Rencana Kerja tahun 2024 belum di update di monitor Kepegawaian & Ortala default.png

Selesai

Detail
29 ridho 2024-02-01 10:47:29 Genangan air di lantai setelah hujan Umum & Keuangan default.png

selalu dibersihkan

Detail
30 ali.adrian 2024-01-29 15:49:51 profil kepaniteraan pidana agar ditampilkan di ruangan melalui perangkat televisi Panitera Muda Pidana default.png

laporan keadaan perkara pidana ditampilkan setiap hari di televisi ruangan pidana

Detail
31 ali.adrian 2024-01-22 15:49:13 seluruh register tahun 2024 dikepaniteraan pidana agar disiapkan untuk ditandatangani dan diparaf oleh Ketua Pengadilan Negeri Panitera Muda Pidana default.png

Seluruh register tahun 2024 pada Kepaniteraan Pidana sudah ditandatangani pada halaman cover, halaman pertama dan terakhir serta diparaf per setiap halamannya oleh Ketua Pengadilan Negeri Majalengka

Detail
32 ali.adrian 2024-01-15 15:48:12 kinerja EIS belum dilakukan pengawasan secara periodik oleh kepaniteraan pidana Panitera Muda Pidana default.png

pengiriman laporan pidana telah sesuai jadwal.

Detail
33 duano 2024-01-12 15:38:21 di dalam website laporan survei harian untuk Desember 2023 tetapi di dalam isinya bulan September 2023 Perencanaan, It & Pelaporan default.png

Selesai

Detail
34 duano 2024-01-12 15:37:42 belum ada dokumen SAKIP LKjIP Tahun 2023 dan belum di upload di website Perencanaan, It & Pelaporan default.png

Selesai

Detail
35 duano 2024-01-12 15:36:50 belum ada dokumen CALK untuk semester 2 tahun 2023 Perencanaan, It & Pelaporan default.png

selesai

Detail
36 duano 2024-01-05 15:36:17 di dalam website belum mengupload dokumen Rencana Kerja Anggaran Kementrian Lembaga (RKAKL) 2024 Perencanaan, It & Pelaporan default.png

selesa

Detail
37 duano 2024-01-05 15:35:06 Di dalam website belum mengupload nilai IPK dan IKM semester 2 tahun 2023 Perencanaan, It & Pelaporan default.png

Selesai

Detail